Ciri - Ciri Motor 4 Tak

Ciri - Ciri Motor 4 Tak
Dari uraian prinsip kerja motor 4 tak pada artikel sebelumnya, kita dapat menarik kesimpulan  bahwa motor 4 tak itu mempunyai ciri - ciri sebagai berikut:

  1. Tiap siklus atau tiap empat langkah torak, hanya ada satu langkah ekspansi dan tiga langkah torak yang melakukan usaha pada gas.
  2. Proses pembuangan dan pengisian, masing - masing diselesaikan sepanjang satu langkah torak.
  3. Pada setiap silinder sekurang - kurangnya terdapat dua buah katu ; yakni katup isap dan katup buang.

Posting Komentar

Pages

Diberdayakan oleh Blogger.

Popular Posts

Popular Posts